Minggu, 24 Februari 2013

Seni Mural di Madiun

Menurut WikipediaMural adalah cara menggambar atau melukis di atas media dinding, tembok atau permukaan luas yang bersifat permanen lainnya.
Perbedaannya  dengan grafiti yang lebih menekankan hanya pada isi tulisan dan kebanyakan dibuat dengan cat semprot maka mural tidak demikian, mural lebih bebas dan dapat menggunakan media cat tembok atau cat kayu bahkan cat atau pewarna apapun juga seperti kapurtulis atau alat lain yang dapat menghasilkan gambar.
Di kota Madiun sendiri terdapat beberapa lokasi yang digunakan oleh para seniman Mural untuk mengekpresikan karya seninya. Silakan nikmati beberapa seni Mural di rangkaian foto berikut ini :

Mural Jalan Citandui - Madiun

Selasa, 19 Februari 2013

Just For Fun : Penjual Pentol Daging

Berikut ini beberapa penjual pentol daging yang menggunakan merek cukup menarik dan kebetulan keduanya menggunakan nama yang berhubungan dengan antariksa  :

Pentol Corah Dewa Petir

Pentol Daging Songgo Langit 

Senin, 18 Februari 2013

Selasa, 05 Februari 2013

Pasar Sepur


Pasar Sepur di Jalan Pahlawan Madiun ini termasuk pasar yang cukup tua, menurut info yang saya dapatkan dari beberapa sumber di sekitar Pasar Sepur, pasar tradisional ini sudah beroperasi sejak Jaman Belanda, dan telah mengalami pemugaran pada tahun 1992.